Busway: Upaya Pencapaian Legitimasi Sutiyoso sebagai “Bapak Transportasi”

  • Dina Nurmalisa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Pekalongan
Keywords: busway, legitimasi, transportasi

Abstract

Tulisan ini merupakan upaya menyusun kembali gagasan Abidin Kusno (2009) mengenai busway sebagai proyek Sutiyoso dalam melegitimasinya menjadi “Bapak Transportasi.” Selain itu, tulisan ini juga melihat bagaimana pembangunan struktur itu mewujud dalam proyek busway yang diungkapkan dalam Bab V: Busway, Kekuasaan, dan Tontonan Baru. Dalam teks ini ditampilkan bagaimana seorang yang punya kuasa mampu mengubah tatanan struktur yang ada di masyarakat dengan memfasilitasi kepentingan rakyatnya. Struktur baru yang diciptakan oleh pemerintah, dalam hal ini gubernur, menampilkan budaya masyarakat yang disiplin, modern, sehingga mudah diatur. Dalam teks ini, Abidin Kusno dengan tajam membidik kinerja Sang Gubernur dalam merepresentasikan citranya.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ajidarma, Seno Gumira. 2015. Tiada Ojek di Paris. Bandung: PT Mizan Pustaka.

Geertz, Clifford. 1973. The Interpretation of Cultures. New York: Basic Books.

Kusno, Abidin. 2009. Ruang Publik, Identitas, dan Memori Kolektif: Jakarta Pasca-Suharto.

Yogyakarta: Penerbit Ombak.
Sewell, William H. 2005. The Concept(s) of Culture. New York: MPG Books.