SETRATEGI DAN INOVASI DALAM PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA DI ERA INDUSTRI 4.0

  • Muhammad Rohmadi Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia FKIP Universitas Sebelas Maret Surakarta
Keywords: strategi, inovasi, pembelajaran, bahasa indonesia, revolusi industri 4.0

Abstract

Era revolustri industri 4.0 tidak dapat dihindarkan oleh semua generasi saat ini. Bagi semua generasi harus turut serta terlibat dan berpartisipasi di dalam semua aktivitas proses dan hasilnya. Selaras dengan era revolusi industri 4.0 dan serba elekronik maka diperlukan setrategi dan inovasi dalam pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia untuk membekali dan membangun mental generasi muda sebagai calon-calon pemimpin masa depan Indonesia tercinta. Peran dosen bahasa dan sastra Indonesia sangat setrategis untuk dapat turut serta menanamkan nilai-nilai pendidikan karakter sebagai penguatan pembentukan mental dan kompetensi hardskill dan softskill bagi generasi bahasa dan sastra Indonesia. Diperlukan setratgei dan inovasi pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia yang dapat menjawab tantangan zaman di abad ke-21 dengan formula 4C, yaitu , Critical thingking, Creativity, Communication, dan Collaboration. Oleh karena itu, di abad ini bagi generasi muda yang memiliki kreativitas yang tinggi dan selalu berinovasi pasti akan menghasilkan produk-produk unggulan yang menjadi kebanggaan bangsa untuk menghadapi revolusi industri 4.0.

Downloads

Download data is not yet available.